Semua Sekolah

news
Sekolah 05 Agustus 2023

SMP Darul Ihsan Muhammadiyah Raih 139 Medali dalam 6 Bulan

SMP Darul Ihsan Muhammadiyah Sragen (Dimsa) sukses mengejawantahkan tagline yang mereka usung yakni “Pondoknya Para Juara”. Sekolah berbasis pondok pesantren ini berhasil mengoleksi 139 medali, emas hingga perunggu, dari berbagai kejuaraan tingkat kabupaten, nasional sampai internasional. Hebatnya, semua medali itu diraih dalam tempo enam bulan saja, yakni sejak Januari-Juli 2023. Capaian itu melebihi target sekolah, yakni 100 medali per tahun.

news
Sekolah 27 Juli 2023

Pembagian Hadiah Juara Pararel dan Juara Kelas SMP Walisongo Karangmalang Sragen

Pondok Pesantren Walisongo Sragen merupakan lembaga pendidikan agama yang telah lama menjadi tempat berkembangnya ilmu agama dan akademik. Setiap tahun, pondok pesantren ini mengadakan kegiatan perlombaan dan ujian akhir untuk menguji kemampuan para santri dalam berbagai bidang. Pada acara akhir tahun, momen bahagia datang dengan pemberian hadiah bagi para juara pararel dan juara kelas yang telah menunjukkan prestasi gemilang selama setahun belajar.

news
Sekolah 27 Juli 2023

Menyambut dan Memeriahkan Tahun Baru Islam, SDIT MTA Gemolong Mengadakan Lomba Mewarnai Kaligrafi dan Lomba Cerdas Cermat

Menyambut dan Memeriahkan Tahun Baru Islam, SDIT MTA Gemolong Mengadakan Lomba Mewarnai Kaligrafi dan Lomba Cerdas Cermat

news
Sekolah 17 Juli 2023

Dua Santri Dimsa Terima Penghargaan dari Bupati Sragen

dua santri SMP Darul Ihsan Muhammadiyah Sragen (Dimsa) mendapatkan penghargaan sebagai siswa berprestasi dari Bupati Sragen, dr. Kusdinar Untung Yuni Sukowati dalam Gempur Rokok Ilegal Menyongsong Hari Anak Nasional 2023. Dua santri tersebut adalah Jend Equilla Balqis dan Hanif Farzan. Keduanya adalah santri kelas VII SMP Dimsa yang dinobatkan sebagai siswa berprestasi.

news
Sekolah 02 Juli 2023

Ibadah Qurban di SMP Negeri 3 Satu Atap Sumberlawang Tahun 1444 H

Pada Ibadah tahun ini, SMP Negeri 3 Satu Atap Sumberlawang melaksanakan Ibadah Qurban yang ke-16 kali secara beruntun. Kegiatan tersebut secara kebetulan bertepatan dengan hari ulang tahun SMP Negeri 3 Satu Atap Sumberlawang ke 18 tahun. Peserta Qurban Ibadah tahun ini berasal dari bapak ibu guru beserta keluarganya. disampung itu ada tambahan peserta dari alumni guru SMP Negeri 3 Satu Atap Sumberlawang dan juga peserta dari luar sekolah. Seluruh daging Qurban tersebut diberikan kepada selu

news
Sekolah 03 Juni 2023

Meningkatkan Karakter Mulia, Disiplin, dan Mandiri. SDIT MTA Gemolong Mengadakan Kegiatan Kemah Bakti

Meningkatkan Karakter Mulia, Disiplin, dan Mandiri. SDIT MTA Gemolong Mengadakan Kegiatan Kemah Bakti

LINK TERKAIT