Mengisi masa jeda pasca PTS Genap, SDIT MTA Gemolong melakukan kegiatan OutingClass ke kantor pelayanan masyarakat, edutrip, mengenal sejarah, serta tirtawisata ke kolam renang dan sendang kungerit
Kader Adiwiyata SD Negeri Gabus 1 membagikan tas guna ulang bagi pengunjung Pasar Made demi mengurangi penggunaan plastik
Sebuah aksi luar biasa dari para Peserta Didik SDIT MTA Gemolong menggema di seluruh kota, saat mereka menyatukan hati untuk membantu saudara-saudara mereka di Palestina yang tengah menghadapi tantangan besar. Para siswa ini tidak hanya menunjukkan kepedulian mereka melalui kata-kata, tetapi juga dengan tindakan nyata berupa penggalangan dana.
DIMSA Fair ke-7 kembali di gelar di SMP Darul Ihsan Muhamamdiyah Sragen (Dimsa) bagi seluruh siswa sekolah dasar tingkat nasional. DIMSA Fair merupakan kompetisi bidang akademik dan nonakademik yang kali ini diselenggarakan pada hari Sabtu, 23 September 2023 yang menjadi agenda rutin tahunan sekolah. Berbagai cabang perlombaan diperlombakan dalam ajang unjuk bakat ini, yaitu matematika, ismu in english, IPA, IPS, pildacil, tahfidz, baca puisi, futsal, MHQ, mewarnai, pantomim, khitabah, dan CCI.
SDIT MTA Gemolong Meraih Beberapa Kejuaraan Dalam Lomba MAPSI Tingkat Kabupaten Sragen 2023
SDIT MTA Gemolong Turut Meramaikan Karnaval Pembangunan Kec. Gemolong Dalam Ragnka Memeriahkan Hari Kemerdekaan Indonesia Ke-78